Mengawali aktifitas kerja di Dinas Kesehatan Rembang pada hari Senin (04/12/2017), dilaksanakan Rapat Koordinasi Kesehatan (Rakorkes) bersama Sekretaris Dinas, Kepala Bidang, Kepala Subbagian, Kepala Seksie dan seluruh Kepala Puskesmas di Kabupaten Rembang. Kepala Dinas Kesehatan Rembang dr.Ali Syofii memimpin jalannya Rapat, disinggung dalam Rakorkes mengenai rencana kerja (Renja) tahun 2018 yang telah disusun supaya dilaksanakan […]
Sosialisasi Penanggulangan Tuberculosis (TB)
Ketidaktahuan masyarkat mengenai penyakit Tuberkulosis (TB) dan cara mengakses pengobatan seringkali menjadi salah satu penyebab tingginya prevalensi penderita TB. Oleh karena itu diperlukan kerjasama melalui lembaga maupun organisasi untuk memberikan edukasi kepada masyarakat tentangpenyakit TB serta ikut berpatisipasi dalam menemukan penderita penyakit TB sejak dini. Merespon hal tersebut, Muslimat NU dan Fatayat NU Cabang Rembang […]
Dinkes Rembang Adakan Pertemuan Bikor Bahas Perkembangan AKI dan AKB
Untuk mengetahui sejauh mana pencapaian program dan permasalahan yang ada pada program kesehatan Ibu dan Anak, Dinas Kesehatan Rembang melalui Seksie Kesehatan Keluarga dan Gizi mengadakan pertemuan evaluasi Pelaksanaan Antenatal Care (ANC) / Pemeriksaan Kehamilan dan berkoordinasi bersama Bidan koordinator (Bikor) yang ada di 17 Puskesmas. “diadakannya pertemuan ini bermaksud untuk mengevaluasi sejauh mana pelaksanaan […]
Malam Kebersamaan Hari Kesehatan Nasional ke 53 di Kabupaten Rembang
Pada penghujung rangkaian kegiatan Hari Kesehatan Nasional ke 53 Tahun 2017 di Kabupaten Rembang, Dinas Kesehatan Rembang melalui Panitia HKN 53 menggelar acara Malam Kebersamaan Keluarga Besar Dinkes Rembang bersama Mitra Kesehatan yang telah berpartisipasi dalam pembangunan kesehatan di Kabupaten Rembang. Dalam kesempatan ini Ketua Panitia HKN ke 53 Aris Suryono, SKM mengucapkan terimakasih kepada […]
Gubernur Jawa Tengah Resmikan Pembangunan Puskesmas Sluke
Gubernur Jawa Tengah H.Ganjar Pranowo, SH., M.IP, meresmikan pembangunan gedung Puskesmas Sluke, Kec.Sluke, Kab.Rembang pada Rabu siang (22/11/2017). Hadir dalam acara peresmian Bupati Rembang H. Abdul Hafidz, Sekda Rembang Drs. Subakti, Forkopimda Kabupaten Rembang, Muspika Kecamatan Sluke, Kepala Puskesmas se Kab Rembang dan mitra kesehatan lainnya. Dalam meningkatkan pelayanan publik dan kesejahteraan masyarakat secara merata […]
Pertemuan Suervailans PTM Berbasis Web
Kegiatan pengumpulan data, analisis, serta analisis data secara sistematis dan terus menerus / Surveilans faktor risiko penyakit tidak menular (FR PTM) merupakan bagian penting dalam upaya pengendalian penyakit tidak menular. Dalam meningkatkan kapasitas Petugas Surveilans PTM Puskesmas di Kabupaten Rembang dalam hal pelaporan, Dinas Kesehatan Kabupaten Rembang melalui Seksie P2PTM dan Keswa Bidang P2 melaksanakan […]
Sempat Dikabarkan Menghilang Saat Jalan Sehat HKN dan Telah Ditemukan
Seorang anak berusia 10 tahun bernama Salsania Kristina Fahma sempat dikabarkan hilang atau pisah dari orang tuanya saat mengikuti jalan sehat dalam rangka Hari Kesehatan Nasional pada Minggu pagi (19/11/2017). Setelah dilakukan pencarian oleh keluarganya dan diberitakan melalui media sosial, akhirnya pada Senin pagi (20/11/2017) pukul 08.15 anak tersebut ditemukan oleh salah satu Anggota Sat […]
Dinkes Rembang Deklarasikan GERMAS Lewat Kegiatan Senam Bersama dan Jalan Sehat
Ribuan warga dari berbagai kalangan memadati Alun-alun Kota Rembang untuk mengikuti Senam bersama dan Jalan Sehat pada Peringatan Hari Kesehatan Nasional (HKN) ke 53 yang digelar oleh OPD Dinas Kesehatan Rembang, Minggu (19/11/2017). Tepat pada pukul 06.00 WIB warga masyarakat bersama Forkopimda Rembang melakukan senam bersama selama 30 menit. Menurut Kadinkes Rembang dr. Ali Syofii […]
Akreditasi Puskesmas Harus Dihadapi dengan Bersinergi
Akreditasi Puskesmas bukan merupakan sebuah tujuan akhir dalam mengukur penilaian pelayanan mutu di Puskesmas. Dengan adanya penilaian ini Puskesmas dapat mengukur sejauh mana pelayanan mutu yang telah diterapkan oleh Puskesmas. Hal tersebut disampaikan oleh Kepala Dinas Kesehatan Rembang dr. Ali Syofii saat memberikan sambutan sekaligus arahan kepada jajaran Puskesmas Pancur yang akan dilakukan penilaian akreditasi […]
Juara Lomba HKN ke 53
Dalam rangka Hari Kesehatan Nasional ke 53 di Kabupaten Rembang, Pemkab Rembang melalui Dinkes Rembang menggelar berbagai macam perlombaan di destinasi wisata Pantai Wates Kecamatan Kaliori pada Minggu (12/11/2017). Diantaranya perlombaan Senam Germas, Melukis Poster Kesehatan, Volley Pantai, dance CTPS, dan Lomba Balap Karung. Namun salah satu Panitia Penyelenggara Lomba Supriyo Utomo, SKM mengatakan bahwa […]