Peran Saka (Perkemahan Antar Satuan Karya Pramuka) ke 3 tingkat Kabupaten Rembang telah selesai dilakukan selama 3 hari 2 malam di bumi perkemahan Karangsari Park, Kecamatan Sumber (10-12 Juli 2018). Dalam hal ini Dinas Kesehatan Kabupaten Rembang mengirimkan putra putri terbaiknya pada 1 regu Saka yakni Saka Bakti Husada (SBH). Saka Bakti Husada (SBH) merupakan […]
