Buku Saku Elektronik Penerapan STBM Dalam Pencegahan Penyakit Diare

Sanitasi Total Berbasis Masyarakat (STBM) merupakan pendekatan untuk mengubah perilaku higienis dan saniter melalui pemberdayaan masyarakat dengan cara pemicuan. STBM terdiri dari 5 pilar, yaitu stop buang air besar sembarangan, cuci tangan pakai sabun, pengelolaan air minum dan makanan rumah tangga, pengelolaan sampah rumah tangga, dan pengelolaan limbah cair rumah tangga. Direktur Penyehatan Lingkungan, Direktorat […]

Dinas Kesehatan Lakukan Orientasi STBM dan Stunting pada Guru PAUD di kabupaten Rembang

Kegiatan Orientasi STBM dan Stunting Guru PAUD oleh Dinas Kesehatan Kebupaten Rembang diikuti Kepala PAUD KB perwakilan dari 17 wilayah Puskesmas se-Kabupaten Rembang yang dilaksanakan hari Selasa (30/08/2022). Kegiatan Orientasi dilaksanakan di Hotel Gajah Mada yang dihadiri oleh Bapak Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Rembang dan Kepala Bidang Kesehatan Masyarakat Dinas Kesehaan Kabupaten Rembang. Kegiatan orientasi […]

5 Pilar STBM

Puskesmas Sarang I : Sinergikan Lintas Sektor Untuk Dukung Pelaksanaan STBM

Dalam rangka mendukung pelaksanaan lima pilar STBM (Sanitasi Total Berbasis Masyarakat) di wilayah kerja puskesmas sarang I guna menciptakan lingkungan yang bersih dan saniter, Puskesmas Sarang I melaksanakan Sosialisasi lima pilar STBM kepada tim stbm di tingkat desa.